Resep Memasak Sate Bandeng Banten Terenak
Resep Membuat Sate Bandeng Banten.
Kamu bisa membikin Sate Bandeng Banten menggunakan 13 bahan dan cara membuat 9. Berikut ini adalah cara membuat nya.
Bahan Yang Diperlukan Untuk Membuat Sate Bandeng Banten
- Campurkan 2 ekor dari ikan bandeng.
- Persiapkan 1 ikat dari daun pisang.
- Tambahkan dari Bahan Isian.
- Tambahkan dari Daging ikan bandeng.
- Campurkan 1 dari paha ayam.
- Tambahkan 1 butir dari telur.
- Campurkan 1 sdm dari bawang merah goreng.
- Tambahkan 1,5 sdt dari garam.
- Campurkan 1 sdt dari gula pasir.
- Persiapkan 1 sdt dari bawang putih bubuk.
- Campurkan 1/2 sdt dari ketumbar bubuk.
- Persiapkan 1/2 sdt dari lada bubuk.
- Campurkan 1/2 sdt dari kaldu bubuk.
Langkah Langkah Membuat Sate Bandeng Banten
- Keluarkan insang dan organ dalam ikan bandeng, lalu pukul² tubuhnya dg gagang pisau hingga empuk. Patahkan duri ekornya..
- Dari leher keluarkan perlahan daging dan duri tengah ikannya (kalo aku, balik kulitnya ke arah luar lalu kerok dagingnya). Kepala ikan jangan putus ya... Proses ini memang butuh kesabaran apalagi yg belum pernah, kalo udah pernah sekali aja ngebalik kulitnya insyaalloh gampang seterusnya. Sisihkan kulitnya..
- Masukkan daging ikan ke teflon lalu masak tanpa minyak hingga berubah warna. Proses ini dilakukan untuk memudahkan mengambil duri² kecilnya. Butuh kesabaran lagi 😂..
- Sebagai tambahan bagian dalam, aku tambahkan daging ayam. Yg ada di freezer tinggal 1 biji paha ayam, manfaatin lah hahaha... Ambil daging ayamnya buang kulitnya lalu masukkan ke dalam chopper beserta daging ikan dan bumbu². Haluskan..
- Bumbu²nya dihaluskan barengan ke dalam chopper bisa ya....
- Masukkan adonan daging ikan ke dalam kulit ikan hingga memenuhi rongga tubuhnya. Bungkus dg daun pisang. Sematkan kedua ujungnya dg lidi. Hhhh daun pisangnya pun harus cari keluar dulu pas tengah² bikin, muter ke banyak warung krn ga ada itu pun ada sisa beberapa hari yg lalu...Alhamdulillah masih dapet 😁..
- Kukus selama 30 menit..
- Setelah itu bakar. Lebih enak bakar di arang nih, males ngeluarin arangnya jadi pake happycall aja. Tadinya bakarnya masih dibungkus daun pisang, eh lama krn ketebelan akhirnya buka aja bungkusnya hihihi...
- Jangan lupa sajikan dg sambal. Aku bikin sambal kecap aja yg praktis..
Demikian lah tutorial Resep Membuat Sate Bandeng Banten.
Posting Komentar untuk "Resep Memasak Sate Bandeng Banten Terenak"